PERMAINAN OUTBOUND
- Ice Breaking
- Tangkap Tangan
- People to People
- Semut dan Gajah
- Cari Pasangan
- Samurai
- Tupai dan Pohon
- Bernyanyi dan Konsentrasi ..
FUN GAME KELOMPOK
- Yel yel kelompok
- Oposide
- The Dragon
FUN GAME KELOMPOK
- Yel yel kelompok
- Oposide
- The Dragon
TEAM GAME
- Bambu Goyang
- Pipe and Ball
- Target dan Strategi
- Spider Web
- Close Eye
PERSONAL GAME
- Flying Fox
- Turun Tebing
- Jembatan Dua Tali
- Jembatan Gantung
- Manfaat dan Tujuan Outbound
Selain untuk seru seruan ternyata kegiatan outbound memiliki manfaat dan Tujuan yang luar biasa loh Sahabat Traveller. Berikut Manfaat dan Tujuan Program Outbound :
Secara tidak sadar ketika melakukan Outbound atau permainan ringan, tubuh kita ikut bergerak dan mengeluarkan hormon Serotonin yang mampu membuat anda bahagia. Selain itu tubuh kita juga akan merasa lebih bugar.
Dapat melatih konsentrasi seseorang. Dimana pada saat melakukan games peserta akan dituntut untuk melatih konsentrasinya terlebih dahulu. Kegiatan ini betujuan untuk merangsang kinerja otak kanan dan otak kiri.
Dapat melatih fokus kerja. Fokus kerja disini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan aktualisasi diri seseorang sehingga dapat memberikan kontribusi positif bagi kemajuan perusahaan.
Dapat melatih mental. Pelatihan mental disini memiliki tujuan untuk memperkokoh diri dalam menghadapi berbagai macam rintangan dan tantangan
Dapat melatih Kepemimpinan / Leadership. Selain melatih Kepemimpinan kegiatan Outbound juga bertujuan untuk menumbuhkan sifat kepemimpinan pada seseorang dengan konteks yang sederhana.
Dapat mengasah kemampuan seseorang dalam mengambil keputusan. Perilaku ini juga bertujuan penting dalam memecahkan persoalan dalam kehidupan seseorang.
Dapat menumbuhkan kerjasama team. Dalam hal ini seseorang akan merasa betapa berartinya orang lain bagi hidup mereka. Sifat ini pun bertujuan untuk menghindari rasa ingin menang sendiri, egois, dan saling menyalahkan.
"Tingkatkan Potensi Tim Anda dengan Pelatihan Luar Ruang yang Menyenangkan dan Efektif!
Ubah dinamika tim Anda melalui berbagai aktivitas luar ruang yang menarik yang dirancang untuk membangun kepercayaan, meningkatkan komunikasi, dan mengembangkan keterampilan kepemimpinan. Rasakan perpaduan sempurna antara petualangan dan kerja tim di lokasi yang menakjubkan!
✅ Program yang Disesuaikan
✅ Fasilitator Profesional
✅ Kenangan yang Tak Terlupakan
Penawaran Khusus! Pesan sekarang dan nikmati DISKON hingga 20% untuk grup yang beranggotakan 20 orang atau lebih.
Mari bawa tim Anda ke level berikutnya—karena tim yang hebat tidak dilahirkan, tetapi dibentuk!"